1 Nov 2015
3 Asupan Herbal Siap Tempur Pantang Mundur
Date - 11/01/2015
0 Comments
Health
Untuk meningkatkan gairah seksual, tak sedikit kaum pria kerap memanfaatkan obat-obatan yang banyak dijual bebas di pasaran. Jika Anda termasuk salah satunya, ada baiknya hentikan kebiasaan tersebut mulai saat ini. Cobalah cara lain yang lebih aman, seperti halnya dengan mengkonsumsi 3 asupan herbal berikut:
Ginkgo
Menurut data yang berhasil dirangkum para periset, 50-78 persen pria mengkonsumsi 60-240 mg ginkgo tiap hari selama enam minggu untuk dapatkan ereksi maksimal. Peneliti percaya bahwa tumbuhan tersebut punya sejumlah manfaat mantap, seperti mampu meningkatkan alirah darah ke penis, melemaskan pembulu darah, serta meningkatkan sensasi saraf. Sedangkan bagi wanita, ginkgo dapat menurunkan risiko kanker ovarium sebesar 50 persen.
Jahe
Untuk tingkatkan libido, Anda juga bisa mengkonsumsi jahe secara teratur. Anda bisa menggunakan jahe sebagai bumbu masakan atau menambahkannya ke dalam teh. Seperti dikabarkan laman Your Tango, tanaman rimpang tersebut dapat membantu Anda dalam mengalirkan darah dan panas ke perut-kelamin, sekaligus ampuh dalam menyembuhkan disfungsi ereksi.
Ginseng
Sebuah studi di Rusia sana menjelaskan bahwa ginseng sanggup menurunkan hormon stres serta ampuh dalam meningkatkan libido pada pria dan wanita. Tak percaya? Konsumsi saja 10-30 tetes sari ginseng setiap hari secara teratur!
Nah, tunggu apalagi! Segeralah masukkan 3 herbal tadi ke dalam daftar belanjaan Anda sehari-hari!
Share this
Related Articles :
Mengapa Minum Kopi di Pagi Hari Bikin Perut Mulas? Ketahui juga waktu terbaik untuk menyeruput kopi Setelah menyeruput kopi di pagi hari perut langsung mulas! Pernahkah Anda mengal ...
Wanita Berpayudara Kecil Lebih Bahagia ! Apakah pasangan Anda berpayudara kecil? Jika ya, Anda patut tersenyum lebar! Menurut sejumlah studi, wanita berpayudara kecil dikla ...
Mantap! Survei Ini Jawab Keinginan Bercinta Wanita Dalam Seminggu Simak hasil survei Kindara ini! Banyak orang beranggapan bahwa wanita tak punya keinginan tinggi untuk berhubungan seksual dibandi ...
7 Alasan Morning Sex Baik Dilakukan 7 Alasan Morning Sex Baik Dilakukan Lakukan, jika sudah bosan seks di malam hari Hmmm… Seks di pagi hari apa hanya berlaku di ...
Alasan Kenapa Wajib Mandi Perlu ! PMS alias penyakit menular seksual merupakan musuh menyeramkan bagi siapa pun, termasuk bagi kita kaum Adam. Sederet masalah ...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)